Kamis, 18 Januari 2018

Cara membuat Kerajinan dari Keramik


Image result for kerajinan keramik

    Pada pembuatan kerajinan keramik ini, kita memerlukan kesabaran, tekhnik, dan kreativitas. Karena semakin sulit proses pembuatannya maka semakin mahal harga jualnya, keramik akan lebih tinggi nilai jualnya apabila keramik ini sudah berusia ratusan tahun, bahkan memiliki nilai sejarah.

Cara membuat kerajinan keramik

  1. Mengolah bahan yaitu tanah liat, pasir kwarsa, batuan, kaolin, silika, dan alumina dengan batuan mesin ataupun secara manual

  2. Mengubah bongkahan tanah liat atau mencetak desain keramik

  3. Membuat keramik dengan tekhnik cetak, tekhnik putar, dan dengan tangan langsung

  4. Mengeringkan keramik dengan diangin-anginkan, dijemur dibawah sinar matahari atau dengan menggunakan mesin pengering

  5. Membakar keramik diatas tungku dan mengglasir keramik

Macam-macam kerajinan keramik diantaranya:

  1. Gerabah yaitu keramik yang seluruh bahannya terbuat dari tanah liat bertekstur rapuh dan kasar. Contohnya bata, genteng, pot, tempat lilin dan anglo

  2. Keramik batu, yang terbuat dari bahan lempung plastis yang bertestur halus serta kuat

  3. Porselen adalah keramik bakaran suhu tinggi yang dibuat dari bahan lempung murni tahan api



Sumber :
https://hadisukirno.wordpress.com/tag/macam-macam-kerajinan-keramik/
https://goo.gl/images/ZaFcK6

Tidak ada komentar:

Posting Komentar